Top Ads

Keuntungan IMD ( Inisiasi Menyesui Dini )

Keuntungan IMD ( Inisiasi Menyesui Dini )
Keuntungan IMD ( Inisiasi Menyesui Dini )
Sampai jumapa sahabat blog http://manajemenmentor.blogspot.co.id/, setelah kemarin saya telah menulis artikel tentang pengertian IMD ( Inisiasi Menyusui Dini ). Alhamdulillah pada kesempatan kali ini saya akan menulis tentang Keuntungan Inisiasi Menyusui Dini ( IMD ) bagi ibu dan bayi :

1) Keuntungan menyusui dini untuk anak
  • Makanan dengan kualitas dan kuantitas optimal agar kolostrum segera keluar yang disesuaikan dengan kebutuhan bayi
  • Memberikan kesehatan bayi dengan kekebalan pasif yang segera kepada bayi. Kolostrum adalah imunisasi pertama bagi bayi
  • Meningkatkan kecerdasan
  • Membantu bayi mengkoordinasikan hisap telan dan nafas
  • Meningkatkan jalinan kasih sayang ibu dan bayi
  • Mencegah kehilangan panas
  • Merangsang kolostrum segera keluar
2) Keuntungan menyusu dini untuk ibu yaitu

Merangsang produksi oksitosin dan prolaktin pada ibu

1) Oktasin :
  •  Membantu kotraksi uterus sehingga perdarahan pasca persalinan lebih rendah
  • Merangsang pengeluaran kolostrum
  • Penting untuk kedekatan hubungan ibu dan bayi
  • Ibu lebih tidak merasa nyeri pada saat plasenta lahir dan prosedur pasca persalinan lainnya

2) Prolaktin
  • Meningkatkan produksi ASI
  • Membantu ibu mengatasi stress
  • Mendorong ibu untuk tidur dan relaksi setelah menyusui
  • Menunda ovulasi
  • Meningkatkan keberhasilan produksi ASI
  • Meningkatkan jalinan sayang ibu dan bayi

Baca juga
1) cara mengatasi mual muntah di awal kehamilan
2)  Pengertian IMD ( Inisiasi Menyusui Dini )
3) 5 Katagori Model Bisnis di Internet
4) Tips Memilih Model Bisnis Online Terbaik Bagi Anda
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

0 Response to "Keuntungan IMD ( Inisiasi Menyesui Dini )"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel