Top Ads

Cara Membuat Blog Dengan Mudah

Cara Membuat Blog Dengan Mudah
Cara Membuat Blog Dengan Mudah
Blog merupakan salah satu tempat bagi para penulis bebas. Dengan memiliki sebuah blog tentunya kita dapat menulis apa saja yang kita sukai semisal menulis tentang kesehatan, cara memasak, belajar internet, memasarkan barang yang kita punya melalui blog dan sebaginya. Bahkan terkadang blog pun dijadikan sebagai tulisan pengalaman atau sebagai penganti buku diary sehingga pengalaman yang telah kita alami akan selalu ada dalam tulisan dan orang lain pun dapat mengetahuinya.

Membuat sebuah blog berjenis blogspot sangatlah mudah dan tidak memerlukan biaya kita hanya membayar kuota internet saja. Lantas bagaimanakah caranya untuk membuat sebuah blog.

1. Langkah pertama kita harus membuat sebuah email

2. Langkah kedua setelah membuat gmail, kita buka tab baru dengan membuka situs www.blogger.com setelah dibuka klik sign up atau buat blog baru. Setelah itu kemudian anda akan disusun memasukan alamat email dan password, untuk alamat email dan password silahkan anda memasukan alamat email dan password yang sama seperti anda masuk dalam akun gmail anda

3. Langkah ketiga setelah masuk anda akan menulis biodata dan kemudian akan mengisi judul blog dan alamt blog seperti contoh judul blog MANAJEMEN alamat blog www.manajemenmentor.blogspot.com setelah diisi kemudian anda dimint memilih template, setelah memilih tamplat yang anda sukai lalu klik buat blog. Keadilan blog akun blog milik kita

Nah sahabat manajemenmentor mudah bukan membuat sebuah blog disamping akun blog gratis dalam sebuah akun blogger yang kita punya kita dapat membuat alamat blog sampai ratusan blog bahkan banyak para blogger yang berpengalaman dari blog yang mereka buat mendapatkan penghasilan dari blog tersebut. Selamat mencoba
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

0 Response to "Cara Membuat Blog Dengan Mudah"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel