Top Ads

Pengertian Manajemen Pemasaran

Pengertian Manajemen Pemasaran
Pengertian Manajemen Pemasaran
Menurut Stanton ( 1995 ) dia mengatakan bahwa pemasaran meliputi keseluruhan sistem yang berhubungan dengan kegiatan-kegatan usaha, yang bertujuan merencanakan, menentukan harga, hingga mempromosikan dan mendistribusikan barang-barang atau jasa yang akan memuaskan kebutuhan pembel, baik yang katual maupun yang potensial.

Jangkauan pemasaran sangat luas, berbagai tahap kegiatan harus dilalui oleh barang dan jasa sebelum sampai ke tangan konsumen, sehingga ruang lingkup kegiatan yang luas itu akan disederhanakan.

Tentu kita sudah mengetahui dalam ilmu strategi manajeman, bahwa manajemen strategi perusahaan memiliki tahapan-tahapan.

Sebelum sampai pada manajemen fungsional, seperti manajemen keuangan, SDM, produksi atau operasi, dan pemasaran, terlebih dahulu manajemen strategi dimulai dengan visi, misi, tujuan-tujuan, strategi generik, dan strategi utamanya. Selanjutnya setelah strategi pemasaran diketahui, maka akan ditinjaklanjuti dengan penentuan bauran pemasaran.

1. Ananlisis Persaingan
2. Bauran Pemasaran Produk Barang
3. Bauran Pemasaran Produk Jasa
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

0 Response to "Pengertian Manajemen Pemasaran"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel